News Studentsite

Sabtu, 29 Mei 2010

Jalan Paling Berbahaya


Jangan Bangga dulu sebagai pembalap, klo belum pernah mencoba jalan yang satu ini, dialah The North Yungas Road, jalan yang dikenal sebagai Grove Road, Coroico Road, Camino de las Yungas, El Camino de la Muerte, death Road atau jalan Kematian, jalan yang dapat dilalui oleh Mobil atau Bus sepanjang kurang lebih 70 kilometer dari La Paz menuju Coroico, dan terletak 56 kilometer timur laut La Paz di kawasan Yungas Bolivia.


The South Yungas Road (Chulumani Road) adalah jalan yang menghubungkan La Paz menuju Chulumani, 64 kilometer timur La Paz, dan dianggap hampir sama berbahayanya dengan jalan utara tersebut. Jalan ini melegenda karena sangat berbahaya.

Pada tahun 1995 oleh Inter-Amerika Development Bank disebut sebagai jalan di dunia yang paling berbahaya.

Diperkiraan bahwa kurang-lebih 200-300 wisatawan tewas setiap tahunan karena kendaraannya terjatuh sewaktu melintasi disepanjang jalan ini.


by. http://isi-bumi-kita.blogspot.com/

0 comments:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress and blogger Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management