News Studentsite

Minggu, 15 Mei 2011

Abstraksi Lampu dan Hexos Fan Otomatis Berbasis Atmel89s51

Setiap seorang mahasiswa yang mengambil jurusan sistem komputer atau yang lainnya di Universitas Gunadarma pastilah ia akan menjumpai yang namanya penulisan ilmiah yang biasanya sering disebut sebagai PI pada semester 6, di sini saya akan menjelaskan secara umum tentang PI yang saat ini sedang saya kerjakan, PI saya berjudul Lampu dan Hexos Fan Otomatis Berbasis Atmel89s51 yang akan diaplikasikan di kamar mandi, sistem kerjanya sangat efisien seseorang cukup masuk kedalam kamar mandi yang telah dipasangi alat tersebut maka secar otomatis lampu dan hexos fan akan menyala, pada rangkaian alat tersebut digunakan sebuah sensor PIR yang bertugas memberi inputan kepada mikrokontroler, cara kerja dari sensor PIR yaitu membandingkan suhu manusia yang masuk kedalam kamar mandi dibandingkan dengan suhu yang ada disekitar sensor PIR, dengan alat ini sumber daya listrika akan semakin hemat, alat ini dirancang dan dibuat karna saat ini banyak seseorang yang lalai untuk mematikan lampu dan hexos fan dalam kamar mandi walaupun kelihatannya simpel tetapi sangat banyak manfaatnya. sekian semoga bermanfaat.

kata kunci :
Mikrocontroler, PIR, lampu, Hexos Fan, Kamar Mandi

0 comments:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress and blogger Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management